18th Anniversarry
Close

Search Product

5 Faktor yang Menentukan Biaya Cincin Nikah (Part 2)

5 Faktor yang Menentukan Biaya Cincin Nikah (Part 2)

Jika pada artikel sebelumnya telah dijelaskan mengenai sebagian daripada faktor yang menentukan biaya cincin nikah, maka pada kali ini, artikel ini akan menyelesaikan penjelasan tersebut.
 

Karat berlian

Karat adalah satuan massa yang digunakan untuk mengukur berat berlian. Biasanya, 1 karat kurang lebih sama dengan 0.2 gram. Sekarang, berlian memang sudah menjadi batu permata penghias cincin nikah paling lazim dan paling populer, tetapi di satu sisi harganya relatif mahal. Untuk itu, Anda perlu memperhatikan besar karat berlian yang Anda pilih, karena sama seperti halnya kadar bahan logam dan gramasi, semakin besar karat berlian yang Anda pilih berarti semakin besar juga potongan berlian dan semakin mahal pula cincin nikah Anda tersebut.
 

Ongkos pengerjaan

Ini merupakan faktor penentu yang cukup sulit untuk ditebak, karena setiap toko perhiasan mematok harga yang berbeda-beda. Di satu sisi, ongkos pelaksanaan juga menjadi satu-satunya faktor yang memungkinkan Anda untuk mengeluarkan jurus terbaik Anda dalam bernegosiasi atau biasa disebut dengan tawar-menawar. Untuk itu, perlu bagi Anda benar-benar memilih toko perhiasan yang tepat, karena ada beberapa toko perhiasan yang mematok ongkos pengerjaan yang jauh lebih mahal, seperti toko perhiasan yang berada dalam mal.
 

Itulah lima hal yang cukup memberikan dampak dalam menentukan biaya cincin nikah. Dengan adanya artikel ini, kami berharap dapat membantu Anda dalam menetapkan biaya cincin nikah yang tepat, dan tentunya tidak membuat kantong Anda kering. Untuk Anda yang ingin memperoleh cincin kawin unik, Anda dapat memperolehnya melalui Passion Jewelry. Passion Jewelry adalah butik perhiasan pertama di Indonesia yang dapat melakukan pembelian secara offline maupun online. Passion Jewelry pun telah dikenal sebagai butik perhiasan yang selalu memberikan sesuatu yang berbeda dari yang lain, dan dipercaya kualitasnya oleh banyak publik figur sebagai penunjang perhiasan berlian mereka.
 

Tidak hanya menjual perhiasan, Passion Jewelry juga menyediakan layanan yang Anda dibutuhkan seperti layanan pencucian perhiasan, pengencangan batu berlian, poles, ring size, apapun yang menjadi kebutuhan Anda. Selain itu, Passion Jewelry ini juga memberikan layanan berupa konsultasi dengan Jewelry Consultant yang selalu siap memberikan solusi. Tidak sampai disitu, Passion Jewelry juga menyediakan berbagai informasi terbaru dan terlengkap terkait harga cincin tunangan dan harga cincin pernikahan. Untuk informasi lebih lanjut, dapat Anda peroleh melalui website official Passion Jewelry di passionjewelry.co.id.
 

 

The First Indonesia OMNI Channel Jewelry Boutique,

All Item Ready Stock

5 Faktor yang Menentukan Biaya Cincin Nikah (Part 2)

Be the first to know the latest diamond jewelry information and special offers from us.